Nokia N9 Harga Dan Spesifikasi - HP terbaru Nokia N9 ini terlihat sangat modis dan elegan, karean memiliki desain yang unik dan dibalut dengan warna-warna yang menarik, bentuk unik dari ponsel Nokia N9 ini adalah desain Kotak tanpa lengkung pada setiap sudutnya. sekilas mirip dengan Nokia Lumia 800.
Nokia N9 merupakan ponsel dengan full touch screen dan swipe (sapuan), ponsel ini mempunyai ukuran layar 3.9 inci yang didukung dengan layar jenis Amoled yang membuat ponsel ini terasa lebih hidup.
N9 dipersenjatai dengan Kamera 8MP + lensa Carl Zeiss, selain itu N9 juga menggunakan teknologi Near Field Communication (NFC).
Urusan Audio Di N9 terdapat Speaker yang terletak di sisi bawah ponsel, Nokia menggabungkan efek Dolby Headphone dan Dolby Digital Plus yang memberikan keluaran audio yang cukup baik.
Nokia N9 Harga Dan Spesifikasi
Sistem Operasi : MeeGo v1.2 HarmattanInternal storage : 16 Gb/ 64 Gb, 1 Gb RAM
Prosesor : 1GHz Cortex A8 CPU, PowerVR SGX530 GPU, TI OMAP 3630 chipset
3G : HSDPA, 14.4 Mbps; HSUPA, 5.7 Mbps
WLAN : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n
Ukuran : 116.5 x 61.2 x 12.1 mm, 76 cc
Berat : 135 gram
Layar : AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran Layar : 480 x 854 pixel, 3.9 inci
USB : Ya, microUSB v2.0, USB On-the-go support
Baterai : Baterai standard, Li-Ion 1450 mAh (BV-5JW)
Saat ini Nokia N9 dibandrol dengan harga Rp. 5.600.000, hmm.. mahal juga yah, namun apabila melihat fitur yang ditawarkan saya rasa harga tersebut pantas untuk Nokia N9.
0 comments:
Post a Comment - Back to Content